Sabtu, 18 Januari 2014

TOTALFAT ( JAPANESE SKATE PUNK )

Oke, kali ini gue bakal  bahas band asal Jepang yang salah satu lagunya yang berjudul "Place To Try" pernah jadi OST anime Jepang ternama yaitu "NARUTO". Siapakah Mereka??  Yapss, mereka adalah TOTALFAT.  Band satu ini bisa dikatakan beraliran Skate Punk seperti NOFX, Slick Shoes, atau sejenisnya. Musik skate punk mereka yang menekankan pada melody dengan speed yang kenceng membuat suasana Melodic Punk kental terasa seperti di lagu mereka "Attack or Die".

Okeee, Ini Profile mereka. :

Asal : Jepang
Genre : Melodic, Punk, Skatepunk
Anggota :
Jose, 11 Juli 1983 (Voc/Gitar) 
Kuboty, 20 Mei 1981 ( Gitar/Chorus) 
Shun, 24 November 1984 (Bass/Chorus) 
Bunta, 24 November 1983(Drum/Chorus)






Selasa, 14 Januari 2014

DOCHI SADEGA (PEE WEE GASKINS) : INHERIT POPPUNK

Dochi adalah figur yang ispirative bagi beberapa orang. Kali ini saya akan mengupas tentang profil Dochi Sadega yang merupakan sarjana universitas jurusan komunikasi dan minoringperiklanan ini. Chekidot!


Biodata :
Nama Lengkap : Alditsa Sadega
Tempat, tanggal lahir : Yogyakarta, 26 Desember 1985
Anak ke- : Sulung, dari 2 bersaudara
Makanan Favorit : Bebek

Dari nama lengkapnya ko ga ada Dochi nya ya?
Jadi gini ceritanya, Dochi merupakan singkatan dari (DO-CHI) = DOkter CHInta. Dan kenapa pake Chi ga Ci aja? Itu si hanya sebagai variasi aja biar keren. Dan kenapa dokter cinta? Karena dulu semasa SMP banyak temen-temennya yang curhat ke dia, dan katanya Dochi suka memberikan solusi yang paling aneh tapi paling ngena.

Dochi yang ingin selalu privasinya misterius ini juga punya gaya berpenampilan yang keren, tidak heran jika saat ini banyak remaja-remaja mengikuti style-nya, baik dari berpakaian, gaya rambut, dan aksesoris lainnya. Dochi bisa dikatakan sebagai trend center remaja-remaja saat ini dalam hal penampilan. Selain itu, Dochi memiliki kegigihan dan kepercayaan diri yang kuat meskipun agak cuek bebek hehe. Hal itu telah dibuktikan dengan berdirinya band Pee Wee Gaskins.

Oke, Sekarang kita lanjut ke cerita Dochi ngebentuk Pee Wee Gaskins :

ALL TIME LOW




Kali ini gue bakal ulas profil band dari Amerika yang kebentuk dari tahun 2003 sampek sekarang. Tapi gak ngulas terlalu banyak sih, tapi ngenalah dikit. hahaha. Okeee, Let's Check this out dude!!!


All Time Low adalah sebuah band America bergenre pop punk yang berasal dari Baltimore, Maryland. Band yang digawangi Alexander Gaskarth (vokalis dan rhythm gitaris), Jack Barakat (lead gitar dan backing vokal), Zachary Merrick (bassist dan backing vokal), dan drummer Rian Dawson ini dibentuk pada tahun 2003. Nama band ini sendiri diambil dari lirik lagu New Found Glory yang berjudul Head on Collision.